MEKANISME DAN KETENTUAN
a.
Pameran
karya mata kuliah Fotografi Desain Periklanan :
Semester III
Mekanisme :
1) Kumpulkan karya output tugas matakuliah
Fotografi Desain Periklanan kepada koordinator kelas atau perwakilan panitia
AdDay, setelah mendapat acc dan diseleksi oleh dosen pengajar.
2) Seleksi awal karya dilakukan oleh dosen pengajar
untuk menentukan 3 karya terbaik setiap tugas (ada 4 tugas yang menghasilkan
karya, 3 individu 1 kelompok).
a.
Tugas 1, Teknik dan Kreatif Foto :
individu
b.
Tugas 2, Fotografi dengan prinsip desain :
individu
c.
Tugas 3, Teknik Pemotretan Stilllife :
individu
d.
Tugas 4, Comercial Fotografi dan Fine ART :
kelompok
3) Seluruh karya terpilih menjadi nominasi untuk
diserahkan panitia AdDay 2015 dalam bentuk softcopy/softfile untuk diproduksi
dan dipamerkan.
4)
Karya paling lambat dikumpulkan tanggal : 21 Desember 2015
5)
Akan dipilih 3 karya terbaik dari keseluruhan
karya yang dipamerkan.
Ketentuan :
1) Karya tugas dikumpulkan dalam bentuk softfile
ukuran A3 (42x29,7 cm), 300 dpi dengan format warna RGB dan CMYK (ada 2 file,
untuk kebutuhan cetak dan display).
Format file: Mata Kuliah_NamaTugas
_Kelas_Nama/Kelompok
Contoh: Fotografi Periklanan_Teknik Dasar_433BB7_Rizky
2)
Karya hasil seleksi dosen pengajar dilayout dengan format seperti dalam contoh:
3)
Karya harus orisinal, tidak boleh ada unsure
plagiarism dalam bentuk apapun.
4)
Keputusan juri tidak bisa diganggu gugat.
a.
Pameran
Karya matakuliah Pengarahan Seni dan Visual Iklan : Semester III
Mekanisme :
1) Kumpulkan karya output tugas matakuliah Pengarahan Seni & Visual Iklan kepada koordinator kelas atau perwakilan panitia AdDay, setelah mendapat acc dan diseleksi oleh dosen pengajar.
2) Seleksi awal karya dilakukan oleh dosen pengajar untuk menentukan 3 karya terbaik setiap tugas (ada 2 tugas yang outputnya dipamerkan).
a. Tugas 2, eksplorasi ide dan visualisasi dengan teknik kombinasi dengan studi kasus Mc Donald : Individu
b. Tugas 3, Membuat iklan cetak dari Creative Brief mata kuliah Copywriting : Kelompok
3) Seluruh karya terpilih menjadi nominasi untuk diserahkan panitia AdDay 2015 dalam bentuk softcopy/softfile untuk diproduksi dan dipamerkan.
4) Karya paling lambat dikumpulkan tanggal : 21 Desember 2015
5) Akan dipilih 3 karya terbaik dari keseluruhan karya yang dipamerkan.
Ketentuan :
1) Karya tugas dikumpulkan dalam bentuk softfile ukuran A3 (42x29,7 cm), 300 dpi dengan format warna RGB dan CMYK (ada 2 file, untuk kebutuhan cetak dan display).
Format file: Mata Kuliah_NamaTugas _Kelas_Nama/Kelompok
Contoh: Pengarahan Seni_Iklan Mc D_433BB7_Rizky
2) Karya hasil seleksi dosen pengajar dilayout dengan format seperti dalam contoh:
3) Karya harus orisinal, tidak boleh ada unsure plagiarism dalam bentuk apapun.
4) Keputusan juri tidak bisa diganggu gugat.
Mekanisme :
1) Kumpulkan karya output tugas matakuliah Pengarahan Seni & Visual Iklan kepada koordinator kelas atau perwakilan panitia AdDay, setelah mendapat acc dan diseleksi oleh dosen pengajar.
2) Seleksi awal karya dilakukan oleh dosen pengajar untuk menentukan 3 karya terbaik setiap tugas (ada 2 tugas yang outputnya dipamerkan).
a. Tugas 2, eksplorasi ide dan visualisasi dengan teknik kombinasi dengan studi kasus Mc Donald : Individu
b. Tugas 3, Membuat iklan cetak dari Creative Brief mata kuliah Copywriting : Kelompok
3) Seluruh karya terpilih menjadi nominasi untuk diserahkan panitia AdDay 2015 dalam bentuk softcopy/softfile untuk diproduksi dan dipamerkan.
4) Karya paling lambat dikumpulkan tanggal : 21 Desember 2015
5) Akan dipilih 3 karya terbaik dari keseluruhan karya yang dipamerkan.
Ketentuan :
1) Karya tugas dikumpulkan dalam bentuk softfile ukuran A3 (42x29,7 cm), 300 dpi dengan format warna RGB dan CMYK (ada 2 file, untuk kebutuhan cetak dan display).
Format file: Mata Kuliah_NamaTugas _Kelas_Nama/Kelompok
Contoh: Pengarahan Seni_Iklan Mc D_433BB7_Rizky
2) Karya hasil seleksi dosen pengajar dilayout dengan format seperti dalam contoh:
3) Karya harus orisinal, tidak boleh ada unsure plagiarism dalam bentuk apapun.
4) Keputusan juri tidak bisa diganggu gugat.